Pernyataan seorang Menteri sudah diabaikan!

Mencari Pemimpin yang berjuang untuk Rakyatnya

http://www.kompasian/homaniora/edukasi/kepala-sekolah-guru-jadi-penjaga-makam-sajaKEPALA SEKOLAH & GURU JADI PENJAGA MAKAM SAJA!



REP | 09 November 2012 | 00:33 Dibaca: 37   Komentar: 0   Nihil
http://www.mediapendidikan.info/wp-content/uploads/2011/01/muhammad-nuh.jpg: Home / headlines / Mendiknas: Wajib Belajar adalah Program Nasional

Mendiknas: Wajib Belajar adalah Program Nasional

Kutipan Pernyataan Menteri Muhammad Nuh didepan Para Kepala Sekolah dan Guru sbb:
Dijelaskan lebih lanjut bahwa dengan cara apapun dan metode yang bagaimanapun, yang namanya program nasional harus tetap dijalankan dan wajib hukumnya. Menteri Pendidikan Nasional ini mengatakan bahwa bila Kepala Sekolah masih mengadakan pungutan, maka perlu dimutasi jadi penjaga makam saja. Apa yang dikatakan Menteri ini memang sudah menjadi amanat paraturan perundang-undangan yang berlaku, sehingga wajar jika mengingatkan para guru dan kepala sekolah agar tidak lagi melakukan pungutan dana pada masyarakat.
Oleh karenanya PUNGUTAN dalam bentuk apapun terhadap Orang Tua Murid harus diHENTIKAN segera!
Warning bagi Kepala Sekolah dan Para Guru khususnya di DKI Jakarta, Anda harus segera menghentikan kegiatan Kutip mengutip/ Pungut memungut, baik langsung maupun melalui Komite Sekolah (Komite Orang Tua Murid). Bila anda masih melakukannya, maka kami TIDAK SEGAN SEGAN MELAPORKAN ANDA KE  KPK ATAU PIHAK YANG BERWAJIB KARENA ANDA TELAH MELAKUKAN PEMERASAN KEPADA ORANG TUA MURID ATAU ANDA TELAH MEMANFAATKAN JABATAN ANDA UNTUK KEUNTUNGAN SENDIRI ATAU KELOMPOK  DAN TELAH MELANGGAR UNDANG UNDANG YANG TELAH DITETAPKAN OLEH PEMERINTAH.
Kiasan dari Pernyataan Menteri Pendidikan diatas adalah SANGAT KERAS & KIASAN yang sangat MEMALUKAN bila anda sebagai Seorang Pendidik masih Melakukannya.
Dan kepada Anda Para Kepala Dinas Pendidikan DKI agar segera turun kelapangan dan mengambil langkah nyata agar masalah ini tidak berlarut larut. Bila anda tidak lakukan Tindakan dan Langkah nyata, jangan jangan ada UDANG DIBALIK BATU.
Mari kita semua harus Perduli dengan Dunia Pendidikan di Negeri ini, Bangsa ini akan Besar dan Makmur dimulai dari Pendidikan kepada Generasi Muda Bangsa ini.

 
Siapa yang menilai tulisan ini?
  • 1

Komentar

Postingan Populer